Tuesday, April 26, 2016

Membuat Balon Ulang Tahun 3D pada 3ds Max



Pada tutorial 3ds Max kali ini Kita akan diajak untuk membuat balon ulang tahun 3d yang berwarna- warni dan proses render-nya menggunakan Mental Ray. Ini adalah contoh yang bagus dari fitur special efek pada 3ds Max. Dengan hanya menggunakan sedikit objek standard primitives dan modifiers Anda  bisa  melihat dan percaya hasilnya dengan cepat. Kita disini menggunakan versi 3ds Max 2010 tetapi seharusnya tutorial ini bisa anda terapkan pada versi sebelumnya.

Sunday, April 24, 2016

Menciptakan Mata yang Sempurna dengan 3DS Max

By: Ghanbarzadeh Korosh , Diterjemahkan by: Admin



Membuat mata yang benar- benar 3D yang realistis adalah tugas yang sangat  sulit. Saya mencoba untuk menerjemahkan sebuah tutorial dari sebuah website yang nama situsnya adalah 3dtotal.com. Tutorial ini bakal menuntun Anda  sehingga mampu menciptakan mata 3D secara sempurna dan realistis.

Saturday, April 23, 2016

Material Maping Library



Teksturing atau pemberian material adalah salah satu tahapan paling penting dalam pembuatan design tiga dimensi ataupun animasi. Teksturing akan memberikan kesan nyata dan realistis pada objek tiga dimensi. Pemahaman akan jenis, sipat, dan bahan suatu material juga akan sangat membatu dalam membuat material untuk proyek Animasi 3 dimensi Anda.

Wednesday, April 20, 2016

Biped Files pada 3d Studio Max




Untuk dapat menggerakan Karakter, terlebih dahulu Kita harus memberikan tulang pada Objek tersebut. Yang lazimnya disebut "Bone", 3d Studio max memberikan Fasilitas untuk ini, yaitu fasilitas Biped dari Character Studio. Biped akan dengan instant membuat bone karakter yang bersifat 2 kaki (biped).

Memisahkan Bagian Elemen Suatu Objek 3 Dimensi



Sekarang bagaimana bila Anda ingin memecah atau memisahkan suatu bagian tertentu dari suatu objek? Triknya ada pada fitur Detach. Ini dia caranya:

Saturday, April 16, 2016

Membuat Anemon Laut Realistis dalam 3ds Max



Tutorial ini didedikasikan untuk pengguna Hair & Fur dalam 3ds Max, sebuah modifier yang memungkinkan untuk membuat tumbuhnya  rambut dan bulu di atas objek apapun. Biasanya H & F digunakan untuk menghasilkan rambut dengan jenis: di jumbai, jarang, keriting, panjang, pendek, kepang, dll ... tetapi kadang-kadang akan digunakan juga untuk keperluan lainnya seperti pada tutorial ini. Tutorial singkat ini akan menunjukkan cara untuk membuat dan menghidupkan anemon laut dalam beberapa klik.

Menyatukan Titik pada Objek 3 Dimensi




Anda dapat menggabungkan beberapa Vertex menjadi satu kesatuan dengan menggunakan fitur Collapse. Berikut panduan langkah-langkahnya:

Thursday, April 14, 2016

Autodesk AutoCAD 2017 64 Bit



Anda Ingin tahu Softwrae rancang bangun yang paling canggih saat ini? Autodesk AutoCAD 2017-lah jawabannya. Autodesk AutoCAD 2017 adalah Software desain rancang bangun arsitektural yang bisa dipakai untuk membuat bentuk 2 Dimensi ataupun juga 3 Dimensi yang sudah dipercaya oleh banyak desainer hingga saat ini. Dengan menggunakan program AutoCAD 2017 ini anda dapat dengan mudah membuat desain yang sangat rumit dengan tingkat detail yang sangat tinggi.

Monday, April 11, 2016

Membuat Ketebalan Suatu Permukaan yang Mengikuti Arah Garis



Bagaimana bila Anda ingin memberikan ketebalan suatu permukaan objek berdasarkan suatu kelengkungan garis sebagai arah acuannya? Anda bisa memanfaatkan fitur Extrude Along Spline. Berikut triknya:

Saturday, April 9, 2016

Membuat nyala Api dengan Partikel dalam 3ds Max



Langkah- langkah yang ada dalam tutorial ini telah banyak dijelaskan diberbagai tutorial yang membahas tentang efek dalam 3ds max terutama bagi mereka yang memiliki pengalaman dan keahlian dalam menggunakan 3ds Max. Bahkan bagi mereka yang mungkin memiliki pengalaman yang luas dan mendalam tentang penggunaan 3ds max pasti tidak akan pernah lupa tentang tutorial dasar  pembuatan nyala api ini!

Thursday, April 7, 2016

CorelDRAW Graphics Suite X7 V.17.6.0.1021

CorelDraw Graphics Suite X7 merupakan versi terbaru dari CorelDraw Graphics Suite sebelum CorelDraw X8 yang merupakan Versi yang paling terbaru. Fitur yang ditawarkan oleh program CorelDraw Graphics Suite X7 ini juga sangat lengkap dan sempurna untuk semua kebutuhan desain anda.

CorelDraw Graphics Suite X7 merupakan salah satu software komponen Design Grafis yang menggunakan Vektor sebagai Tool kerjanya. CorelDraw juga merupakan Software Editing image yang juga bisa dipakai untuk keperluan editing ditempat Percetakan dan penerbitan koran. Banyak para Designer didunia menggunakan CorelDraw untuk pembuatan Logo Perusahaan atau bentuk- bentuk 2D dengan hasil seperti 3 dimensi, seperti mobil, motor dan lain lain dengan hasil yang sangat menawan.

Wednesday, April 6, 2016

Sejarah Photoshop dan Perkembangan Dari Awal Hingga Sekarang


Oh ya, tak kenal maka tak sayang, peribahasa itu mengatakan pada Kita. Sebelum Kita Belajar lebih jauh tentang Tip dan trik Photoshop, serta penerapannya dalam kehidupan sehari dalam pekerjaan yang melibatkan Software Fenomenal keluaran perusahaan Adobe ini, alangkah baiknya Kita mengenal lebih jauh apa dan mengapa harus Photoshop lewat sejarah perkembangannya sepanjang jaman. Mulai dirilis dari Photoshop 1.0 sampai photoshop CC sekarang ini.

Membuat Soccer Ball menggunakan Script (Ball_Maker.1.021 ) pada 3DS Max 2011


Pada Edisi Tutorial terdahulu Kita Sudah mempelajari Cara membuat SoccerBall menggunakan tekhnik Manual dengan bentuk dasar 2D NGon  pada standart primitive. Kali ini Anda akan Saya ajak untuk belajar membuat SoccerBall menggunakan tekhnik yang lebih cepat dan Instan, Karena memang itu yang paling banyak dipakai dalam pembuatan modeling objek terutama bola dengan cara yang lebih cepat.