Thursday, April 12, 2018

Video Tutorial 3DS Max Versi majalah CHIP Edisi Agustus 2005



Discovery of 3D Animation - Fluid Simulation


Pada Edisi Bulan Agustus 2005 ini Khusus akan membahas tentang bagaimana membuat sebuah cairan atau Liquid pada dunia Animasi. Akan dibahas tentang bagaimana membuat air yang mengalir secara natural layaknya mengalir dalam dunia nyata. Juga akan dibahas bagaimana membuat sebuah cairan yang kekentalannya lebih pekat seperti lem atau Gel dalam dunia nyata. Ingin tahu apa sebenarnya itu, ikuti saja Video Tutorialnya ya...

Akan dipaparkan 10 Tutorials dasar yang perlu Anda pelajari :

01. Introduction to Fluid System

Cairan dalam dunia 3D dikenal dengan nama Liquid. Cairan dalam software 3D dibuat secara general menggunakan Particle yang didukung oleh mesh dan external force. Ada 3 macam type simulation particle yaitu Fluid, Gas, dan Elastic. Masing- masing memiliki karakter mesh dan external force yang berbeda pada proses pembuatannya.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Pembicara: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/yx2i2zjz1ez/01._Introduction_to_Fluid_System.rar


02. Basic Simulation Particle

Pada dasarnya Basic Simulation Particle yang dipakai untuk membuat sebuah karakter cairan pada 3ds max belum bisa menghasilkan karakter cairan pada umumnya seperti yang terdapat didalam dunia nyata. Namun 3ds max hanya mampu membuat sebuah perintah dan simulation yang menunjukan bahwa itu adalah sebuah cairan dengan kekentalan tertentu. Anda penasaran? Kita lihat tutorialnya...



Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Pembicara: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/yrydc99rsw9tkog/02._Basic_Simulation_Particle%282%29.rar

   
03. Intro to Glue3D

Glu3D adalah sebuah Plugin 3dsmax untuk membuat sebuah karakter cairan yang terintegrasi dalam 3ds Max itu sendiri. Terdiri dari 3 buah Type jika Anda men-Generate pada Viewport, yaitu Source, engine, dan Deflector-nya. Glu3D prosesnya lebih ringan dibanding pada Basic Simulation Particle.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Pembicara: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/qmmymxhldid/03._Intro_to_Glue3D.rar


04. Fluid Simulation in Glue 3D

Lebih lanjut akan dibahas parameter option dan bagaimana Fluid simulation pada Glu3D ketika partikel liquid jatuh pada sebuah permukaan sebuah objek yang dijadikan sebagai Deflector-nya. Apakah Glu3D mampu menghasilkan karakter sebuah cairan yang terlihat nyata dan real?


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Pembicara: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/c34q2qmw2wo/04._Fluid_Simulation_in_Glue3D.rar


05. PWarpper

Apabila Anda meng-instal plugin Glu3D pada software 3ds max, Maka Anda akan mendapatkan 2 buah tool menu yang sangat bermanfaat untuk menghasilkan karakter cairan yang masing- masing berbeda, yaitu Glu3D itu sendiri dan PWarpper. pada kasus ini Anda akan diberikan pembelajaran bagaimana proses penggabungan particle Flow dengan PWarpper, Animasi apakah yang akan dihasilkan dan dibuat?


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/fhgnt0zrixz/05._PWarpper.rar


06. Intro to Real Flow

Real Flow adalah adalah Software Standalone yang dikhususkan untuk membuat sebuah cairan 3D yang sangat real dan nyata. Meskipun sebagai Standalone Software tapi RealFlow bisa dintegrasikan kedalam software 3DSMax.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/5tzzmzyklwy/06._Intro_to_Real_Flow.rar


07. Basic Export Object to Real Flow

Kali ini Kita akan membahas bagaimana mengintegrasikan Software 3DS Max kita pada software RealFlow yang akan membantu membuat cairan 3D yang real sehingga hasil akhir pada RealFlow bisa Kita lihat dan Kita proses Render menggunakan 3ds max.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/emj0mtmyzyo/07._Basic_Export_Object_to_Real_Flow.rar


08. Case: Cairan Kental

Contoh study kasus yang dibuat untuk menerapkan bagaimana cara meng-Export Object ke atau dari Real Flow dengan 3ds max yaitu proses pembuatan cairan kental pada realflow yang nantinya di finishing pada 3ds max.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/ti2jz4gdgmv/08._Case_Cairan_Kental.rar


09. Case: Export Object Bergerak

Mempelajari contoh export object yang teranimasi dari 3ds max ke Real Flow yang selanjutnya dilakukan proses pembuatan cairan pada realflow.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/ye4wynmmnnm/09._Case_Export_Object_Bergerak.rar


10. Case: Dynamic Object From Real Flow

Mempelajari proses pembuatan Dynamic object pada Real Flow yang pada kasus kali ini Kita akan membuat sebuah adegan dimana ada sebuah tembok yang dijebol oleh air bah, Real Flow membuat karakter cairan yang real , Finishing rendering dilakukan pada 3ds max.


Klip: Discovery of 3D Animation
Deskripsi: Movie tutorial
Narasi: Deddy Syamsuddin
Copyright: Deddy Syamsuddin & CHIP - 2005


Download Video Tutorials
http://www.mediafire.com/download/om2kdjntizm/10._Case_Dynamic_Object_From_Real_Flow.rar


Download File Support Latihan
http://www.mediafire.com/download/yz1ytdty5wn/file_support.rar


CHIP-Info: Bagi pengguna Windows Media Player versi 6.4 dan 7.0, yang tidak bisa menjalankan movie tutorial ini, harus meng-install Software K-Lite Mega Codec Pack 11.2.0 terlebih dahulu, atau  K-Lite Codec Pack 1140 Full, Silahkan download dibawah ini:

K-Lite Codec Pack 1140 Full

K-Lite Mega Codec Pack 11.2.0

Atau bila Anda ingin versi yang lebih baru, Silahkan download di http://www.filehippo.com

No comments:

Post a Comment